Tangerang Selatan, Rabu 29 Maret 2023, dengan aplikasi zoom LPPM Unpam telah mengadakan kegiatan di bulan Ramadhan dengan nama kegiatan “Ramadhan Lectures Series” pada tanggal 29 Maret 2023 dengan judul materi Kajian Plagiarisme Dipandang Dari Segi Islam dan Cara Menggunakan Mendeley. Kegiatan ini berjalan lancar dan penuh antusias. Kegiatan ini dimulai pukul 09.00 sampai 11.00…
Read More
